Babinsa Kel. Rangkah Pendampingan Rapat Mahasiswa Fakultas Gizi Unair Terkait Stunting

Babinsa Kel. Rangkah Pendampingan Rapat Mahasiswa Fakultas Gizi Unair Terkait Stunting

SURABAYA - Babinsa Kel. Rangkah Koramil 0831/02 Tambaksari Serda Kholili melaksanakan pendampingan Mahasiswa Fakultas Gizi Unair terkait rapat percepatan penanganan Stunting bertempat di. Balai RW. 03 jl. Alun - alun Rangkah No. 21 Kel. Rangkah. Minggu (20/11/22)

Penanganan stunting atau gagal tumbuh pada anak tidak hanya masalah kesehatan saja, namun juga membutuhkan tanggung jawab dari semua pihak, ” ujar Serda Kholili. 

Melalui pertemuan/rapat ini diharapkan nantinya dapat menghasilkan sinergi, integrasi, dan koordinasi pelaksanaan program dan kegiatan terkait pencegahan dan penanganan stunting secara terinci dan terukur, " pungkasnya.

surabaya
Arif Rido

Arif Rido

Artikel Sebelumnya

Babinsa Koramil 0831/06 Kenjeran Masuk Dapur...

Artikel Berikutnya

Komsos Sarana Silaturahmi Dengan Warga 

Berita terkait